Home » , » Resep Masakan dan Cara Membuat Nasi Langi

Advertisements


Resep Masakan dan Cara Membuat Nasi Langi

Resep Masakan dan Cara Membuat Nasi Langi
Resep Cara Membuat Nasi Langi. Resep Kuliner menghadirkan resep nasi langi yang sangat komplit dengan masakan lainnya. Anda bisa mencoba resep nasi langi ini untuk dihidangkan kepada keluarga tercinta dirumah, selamat mencoba.


Resep Masakan dan Cara Membuat Nasi Langi


Bahan :
500 gram beras cuci hingga bersih kemudian tiriskan.
2 lembar daun salam
400 ml santan cair
2 cm lengkuas memearkan
1 batang serai memarkan

Bumbu yang dihaluskan :
5 butir bawang merah
1 sendok teh garam
1 sendok makan ketumbar
3 siung bawang putih

Bahan pelengkap :
Bihun goreng
emping
mentimun
daun kemangi
semur tahu kentang
dendeng manis

Cara membuat nasi langi :
Langkah pertama dalam membuat nasi langi adalah campur semua bumbu halus dengan beras, daun salam, lengkuas dan serai masak hingga santan terserap oleh beras.
Kemudian siapkan dandang dan masukkan beras aron, kukus hingga beras matang.
Setelah matang tata nasi dengan bahan pelengkapnya. Sajikan.

Advertisements


1 komentar:

  1. Gan kalau boleh tahu nasi langi itu khas makanan daerah mana yah

    BalasHapus